Bisnis Anda Berkembang, Tapi Masih Kesulitan ​Untuk Meyakinkan Kandidat Berkualitas Agar ​Mereka Mau Bergabung ke Perusahaan Anda?

Inikah yang mungkin Anda rasakan selama ini?

Inquisitive Businessman Touching His Chin Cutout

Anda memiliki ​beberapa posisi ​penting yang perlu ​terisi dengan cepat, ​tetapi kesulitan ​menemukan kandidat ​yang bisa memenuhi ​ekspektasi user.

Portrait of Young Thinking Nerd

Anda memposting ​lowongan pekerjaan ​di berbagai job portal ​dan platform media ​sosial, dan berhasil ​mendapatkan banyak ​pelamar... yang ​sebagian besar justru ​kualifikasinya tidak ​sesuai persyaratan.

Man with Glasses Plugs Ears

Anda mulai merasa frustrasi dan khawatir akan kehilangan kesempatan untuk dapat merekrut talenta berkualitas yang tepat, karena banyak diantara mereka menolak untuk bergabung ke perusahaan Anda.

Thinking Young Professional

Padahal perusahaan ini adalah tempat yang bagus untuk bekerja, tetapi Anda sendiri tidak yakin bagaimana cara menyampaikan kelebihan perusahaan Anda secara elegan, sehingga menarik bagi kandidat potensial.

Kalau pernah merasakan hal-hal tersebut, artinya perusahaan Anda belum memiliki Employer Branding yang jelas!

Apa dampak negatifnya?

  • Sulit menarik para talenta berkualitas yang sebetulnya saat ini ​mungkin sedang aktif mencari pekerjaan baru


  • Melonjaknya anggaran biaya untuk rekrutmen


  • Angka turnover karyawan yang relatif tinggi


  • Profit margin perusahaan tergerus


  • Momentum pertumbuhan bisnis perusahaan menjadi terhambat


  • Beban kerja pemilik dan para pimpinan di perusahaan bertambah

Padahal yang Anda harapkan...

  • Merekrut para talenta berkualitas yang saat ini sedang mencari ​pekerjaan baru dapat dilakukan dengan mudah dan cepat


  • Anggaran biaya untuk rekrutmen menjadi jauh lebih hemat


  • Sukses melakukan retention program untuk karyawan berprestasi


  • Profit margin perusahaan meningkat


  • Pertumbuhan bisnis perusahaan semakin pesat


  • Pemilik dan para pimpinan di perusahaan dapat lebih fokus ke ranah ​strategi pengembangan perusahaan kedepannya, dibandingkan ​mesti ikut pusing memikirkan rekrutmen karyawan

Bagaimana Mewujudkan Hal-hal Tersebut?

Hadiri Full-Day Workshop Kami!

Anda akan menemukan cara mengidentifikasi Authentic Employer Identity (sebagai prasyarat mutlak dari Employer Branding) yang menarik bagi kandidat berkualitas dan ampuh untuk membuat perbedaaan nyata

antara perusahaan Anda dengan perusahaan lainnya di luar sana.

Batch #3

Kamis, 5 September 2024

08.30-17.30 WIB


Hotel Aston Priority Simatupang

Jakarta Selatan

Video Keseruan

Workshop Batch #1

(Desember 2022)

Video Keseruan

Workshop Batch #2

(Maret 2023)

'Authentic Employer Identity' Itu Apa Sih?

AUTHENTIC EMPLOYER IDENTITY adalah sebuah pendekatan yang mendorong terciptanya ​suatu kondisi dimana perusahaan mampu mengomunikasikan hal-hal apa saja yang menjadi ​keunggulan perusahaan (yang selama ini mungkin belum teridentifikasi) secara otentik... apa ​adanya... non-artifisial... yang justru ampuh untuk menarik kandidat yang berkualitas dan tepat, ​agar mau mengirimkan lamaran kerja, dan pada akhirnya berkeinginan untuk bergabung.


Authenticity merupakan faktor terpenting untuk mewujudkan hal tersebut, akan tetapi seringkali ​diabaikan dalam sebuah upaya menyusun Employer Branding Strategy yang efektif dan efisien.

Quote Icon. Quote Symbol and Mark Quote. Quote Marks Outline Vector.

Authenticity yang mampu dikemas secara terstruktur dan ​elegan dengan melakukan refleksi serta evaluasi terlebih ​dulu pada kondisi saat ini yang dirasakan oleh para ​karyawan di internal perusahaan pada akhirnya menjadi ​KUNCI untuk membuat perbedaan, yang menjadikan ​perusahaan lebih unik dan memiliki daya tarik tersendiri ​di mata para kandidat berkualitas.

Apa Hasil Nyata yang Akan Didapatkan

Dari Mengikuti Full-Day Workshop Ini?

"Dalam waktu kurang dari satu hari, para pemilik dan ​pemimpin bisnis mampu mengidentifikasi Authentic ​Employer Identity -- yang akan efektif membedakan ​perusahaan mereka dengan perusahaan lainnya, ​sehingga akan jauh lebih menarik bagi kandidat ​berkualitas untuk bergabung didalamnya!"

  • Melihat secara lebih jelas dan obyektif berdasarkan sekumpulan data dan fakta yang otentik dari hasil survei, bagaimana perusahaan selama ini dipersepsikan, terutama dari pihak internal atau dari perspektif para karyawan.


  • Menemukan aspek yang menjadi kelebihan perusahaan yang selama ini mungkin belum teridentifikasi sebagai pondasi untuk menyusun Employer Branding Strategy yang efektif dan efisien.


  • Menciptakan Authentic Employer Branding Identity yang akan menarik bagi para kandidat berkualitas tinggi dengan karakter kepribadian yang tepat untuk bersedia bergabung ke perusahaan, dan diharapkan mereka dapat menjadi bagian penting dari akselerasi pencapaian tujuan bisnis perusahaan kedepannya.

Sebelum Full-Day Workshop dimulai...

  • Paling lambat satu minggu sebelum Full-Day Workshop ini dilaksanakan, seluruh ​karyawan di perusahaan (kecuali level Direktur) akan diminta untuk mengisi ​secara anonim F.I.R.E. Survey (hanya memerlukan waktu sekitar 7-10 menit dan ​dapat diisi langsung dari ponsel) untuk mengetahui kondisi terkini di perusahaan ​dari sudut pandang para karyawan.


  • Hasil analisa survei tersebut di atas akan menjadi salah satu hal terpenting yang ​akan dibahas sebagai arah penyusunan strategi yang nantinya dibuat oleh para ​peserta secara langsung dalam pelaksanaan program Full-Day Workshop ini.


  • Tiap perusahaan yang ingin mengikuti Full-Day Workshop ini harus menentukan ​3 (tiga) orang perwakilan yang akan hadir, dan mereka akan ditantang untuk ​secara kolaboratif melahirkan sebuah strategi -- yang tidak hanya efektif untuk ​meningkatkan ketertarikan para kandidat yang berkualitas untuk mau ​mengirimkan lamaran pekerjaan dan bergabung ke perusahaan -- tapi juga ​membuat para kandidat tersebut mau secara konsisten memberikan kinerja ​terbaik, menjadi aset perusahaan terpenting, dan bertahan bekerja di perusahaan ​dalam jangka waktu relatif lama.

Program Facilitator

Haryo U. Suryosumarto

  • Founder & Managing Director PT Headhunter Indonesia.


  • Founder & Chief Facilitator The Positive Workplace™.


  • Advisor for Business Owners and C-Level on Employer ​Branding, Talent Acquisition, Employee Engagement, ​Corporate Culture, and Executive Leadership issues.


  • For almost the past two decades, he has been advising ​more than 500 corporate clients in more than 20 ​countries worldwide.


Perusahaan-perusahaan yang

hadir di Batch 1 dan Batch 2

Apa Kata Mereka Setelah

Mengikuti Workshop Ini?

Apa Saja yang Akan Anda Dapatkan?

  • Versi lengkap dan komprehensif dari F.I.R.E. Survey yang telah kami kembangkan sejak ​tahun 2018, direvisi pada tahun 2023, dan terus disempurnakan untuk menganalisis ​kondisi perusahaan Anda dari sudut pandang seluruh karyawan (senilai minimal Rp ​25.000.000)


  • Laporan lengkap dan hasil analisis F.I.R.E. Survey di perusahaan Anda yang telah ​diolah, diinterpretasikan, dan disajikan dalam bentuk infografis agar lebih mudah ​dipahami (senilai Rp 10.000.000)


  • Lebih dari 12 lembar Worksheet / Canvas guna melakukan mapping kondisi terkini di ​perusahaan Anda untuk dapat melihatnya dari 'helicopter view' (senilai Rp 5.000.000)


  • Berinteraksi dan berjejaring dengan para peserta lain yang merupakan eksekutif dari ​perusahaan di berbagai industri yang berbeda (tak ternilai!)


  • Secara aktif berkolaborasi dengan dua orang rekan Anda dalam menyusun strategi ​melalui diskusi kelompok dan mengerjakan sejumlah lembar kerja yang akan membuka ​pemahaman mengenai situasi dan kondisi perusahaan (tak ternilai!)


  • Implementasi praktis dari strategi yang telah Anda susun (tak ternilai!)

TOTAL VALUE

Rp 40.000.000

Red Cross Brush Strokes

Investasi Program

  • Cukup dengan Rp 15.500.000, (Lima Belas Juta ​Lima Ratus Ribu Rupiah) saja untuk ​mendaftarkan satu perusahaan dengan 3 (tiga) ​orang perwakilan yang hadir sebagai peserta.


  • Investasi tersebut di atas tidak termasuk:
    • Biaya transportasi para peserta menuju ​lokasi acara.
    • Biaya akomodasi bagi para peserta yang ​berasal dari luar Jakarta.


  • Peserta Full-Day Workshop dibatasi maksimalhanya 5 perusahaan, dimana masing-masing ​perusahaan dapat mengirimkan 3 (tiga) orang ​perwakilan sekaligus yang terdiri dari:
    • 1 (satu) orang merupakan Business Owner ​atau C-level (CEO, COO, atau CMO).
    • 1 (satu) orang wajib dari HR Lead (HR ​Director, VP HR, GM HR, HR Manager, atau ​yang selevel).
    • 1 (satu) orang bebas (bisa GM, Senior ​Manager, atau Manager dari departemen ​atau divisi lain yang terkait).
Cumulative Business Investments and Profits

*Pastikan link pembayaran resmi selalu mencantumkan Headhunter: Indonesia® ​dengan logo perusahaan kami di bagian atas halaman pembayaran.

hotel aston priority ​simatupang, Jakarta

KAMIS, 5 SEPTEMBER 2024

08.30 - 17.30 wib

Masih ada yang

ingin ditanyakan?

Silakan klik disini!

Arrow Shape
whatsapp

Ingin registrasi

sekarang juga?

Silakan scan disini!

Arrow Shape

Copyright 2024 by PT Hasil Usaha Selaras, an affiliated company of PT Headhunter Indonesia